11
2151

Minerva Tingkatkan Investasi Hingga 100 Miliyar

Minerva Tingkatkan Investasi Hingga 100 Miliyar
JAKARTA.- PT. Minerva Motor Indonesia (MMI) akan menambahkan investasinya dua kali lipat di tahun 2010 ini. Disela-sela peluncuran produk terbarunya Minerva Sachs R 150 VX di gedung niaga PRJ Kemayoran, Jakarta (27/4), Presiden Direktur PT. MMI, Kristianto Goenadi mengatakan bahwa Minerva akan menambahkan investasinya menjadin 10 miliyar atau bertambah 50 miliyar dari nilai investasi sebelumnya.
“Tahun ini Minerva akan menambahkan investasinya senilai 50 miliyar atau menjadi 100 miliyar guna pengembangan jaringan dan pelayanan yang lebih memuaskan kepada konsumen Minerva,” ungkap Kristianto.
Investasi ini ditujukan untuk pengembangan jaringan dealer Minerva di seluruh Indonesia dengan kapasitas 3S (Sales, Service dan Sparepart) yang secara tampilan interior dan eksterior di buat sesuai standarisasi yang diterapkan Minerva.
Berkaitan dengan proses peluncuran Minerva Sachs R 150 VX di Jakarta, Minerva akan melanjutkan peluncuran kembali R 150 VX di beberapa kota besar di Indonesia melalui dealer-dealer utama mereka. Peluncuran kembali yang juga akan berlanjut dengan aktivitas test ride Minerva R 150 VX di lokasi yang dianggap cukup strategis.
Setelah peluncuran di Jakarta akan berlanjut di beberapa kota seperti Bandung, Semarang, Jogya, Surabaya hingga ke Bali. Hal ini merupakan bagian dari strategi penjualan Minerva yang menargetkan akan menjual sebanyak 3000 unit per bulan. Sementara untuk rekanan perusahaan pembiayaan atau leasing, Minerva telah bekerja sama dengan Adira Fianance, WOM Finace dan Mashill Finance.

JAKARTA.- PT. Minerva Motor Indonesia (MMI) akan menambahkan investasinya dua kali lipat di tahun 2010 ini. Disela-sela peluncuran produk terbarunya Minerva Sachs R 150 VX di gedung niaga PRJ Kemayoran, Jakarta (27/4), Presiden Direktur PT. MMI, Kristianto Goenadi mengatakan bahwa Minerva akan menambahkan investasinya menjadin 10 miliyar atau bertambah 50 miliyar dari nilai investasi sebelumnya.

“Tahun ini Minerva akan menambahkan investasinya senilai 50 miliyar atau menjadi 100 miliyar guna pengembangan jaringan dan pelayanan yang lebih memuaskan kepada konsumen Minerva,” ungkap Kristianto.

Investasi ini ditujukan untuk pengembangan jaringan dealer Minerva di seluruh Indonesia dengan kapasitas 3S (Sales, Service dan Sparepart) yang secara tampilan interior dan eksterior di buat sesuai standarisasi yang diterapkan Minerva.

Berkaitan dengan proses peluncuran Minerva Sachs R 150 VX di Jakarta, Minerva akan melanjutkan peluncuran kembali R 150 VX di beberapa kota besar di Indonesia melalui dealer-dealer utama mereka. Peluncuran kembali yang juga akan berlanjut dengan aktivitas test ride Minerva R 150 VX di lokasi yang dianggap cukup strategis.

Setelah peluncuran di Jakarta akan berlanjut di beberapa kota seperti Bandung, Semarang, Jogya, Surabaya hingga ke Bali. Hal ini merupakan bagian dari strategi penjualan Minerva yang menargetkan akan menjual sebanyak 3000 unit per bulan. Sementara untuk rekanan perusahaan pembiayaan atau leasing, Minerva telah bekerja sama dengan Adira Fianance, WOM Finace dan Mashill Finance.

11 COMMENTS

  1. ngentot lo pada… kalo gak minat diem aja…. kasih kesempatan orang berpendapat donk, itu HAM!

  2. Yang naik Motor tuh asli mana ya…??
    Jepang kah…??
    atau China kah….??

    Yang pasti kita jangan mau dijajah oleh 2 Negara…
    Jepang, emang udah diakui negara lain…
    China, 50 50 dah….
    Kalau mau di kupas, China itu negara sampah dari Jepang….alias “kumpulan penjara jepang”…

  3. Wah…. klo ni lampu depan bisa 2 2 nyalah bersamaan pasti keliatan tuh semut klo nyebrang.
    1 lampu aja dah terang gimana 2 lampu nyala.

    AYO minerva bikin dong lampu yg 2 2 nya bisa nyalah bareng biar tambah mantap sinarnya

  4. @ariponk
    cuma mau menambahkan…
    memang ada dua lapu di minerva 150 vx,tapi kan yang satu nya lagi untuk DIM,gitu loh bro… 🙂

    CMIIW